RELASI ANTARA MANUSIA,PEKERJAAN,PROFESI,PROFESIONAL DAN PROFESIONALISME
Analisa Hubungan Manusia,Pekerjaan,Profesi,Profesional,dan Profesionalisme dengan pendekatan Orientasi Filosofi. Iwan Sugiarto (12411013) Fakultas Ilmu Komputer ,Program Studi Sistem Informasi Universitas Bandar Lampung Abstrak Manusia Merupakan Homo Sapiens yang memiliki akal fikir yang mampu berfikir secara sequeen dan bersifat logistis. Manusia tidak lepas dengan suatu proses untuk memenuhi kebutuhan baik itu kebutuhan fisik maupun kebutuhan biologis,dan untuk memenuhi kebutuhan tersebut manusia harus melakukan berbagai pekerjaan sehingga apa yang diinginkan bisa terlaksana sesuai dengan apa yang sudah ditargetkan.melihat situasi pada saat ini lapangan pekerjaan semakin kecil sedangkan banyaknya manusia yang mencari pekerjaan meledak hal tersebut merupakan tantangan bagi para pencari pekerjaan bagaimana agar bisa bersaing untuk mendapatkan peke