CARA MENAMBAHKAN CURSOR KEREN DI BLOG
Assalamualakum wr.wb. hai sahabat sekalian,disini saya akan berbagi tips bagaimana memasang atau mengganti cursor di blog anda.caranya sangat mudah,silahkan baca langkah-langkap dibawah ini secara teliti dan penuh pemahaman. Mau mengganti kursor blog standar yang berbentuk panah dengan icon atau gambar yang sesuai dengan pilihan supaya tampilan blog lebih keren dan indah , kelebihan kursor ini bisa di ganti-ganti kalau sudah bosan dan hanya tampil pada blog sobat yang telah di pasangi kode script nya . Kalau sobat penasaran atau tidak percaya silahkan coba pasang kode script nya di blog sobat dengan langkah-langkah sebagai berikut : 1. Login dulu di Blogger . 2. Pilih Template di Dasbor Blog 3. Klik Edit HTML Template 4. Centang dulu Expand Template Widget 5. Cari kode di blog ( gunakan Ctrl+F untuk memudahkan pencarian kode ). 6. Pasang kode kursor di bawah ini diatas kode atau sebelum kode Keterangan : Kode warna merah adalah kode gambar atau icon kursor kal